detikTravelRabu, 04 Des 2024 17:10 WIB
Penampakan Desa Wisata Rumah Domes yang Lucu, Bentuknya Bulat-bulat
Desa wisata di Yogyakarta ini menyita perhatian karena bentuknya yang lucu, bulat-bulat seperti rumah Teletubbies. Beginilah penampakan Desa Wisata Rumah Domes:










































