detikSumutSenin, 18 Nov 2024 17:20 WIB RSUD Sultan Sulaiman Sergai Siapkan Berbagai Fasilitas Unggulan Layani Warga RSUD Sultan Sulaiman di Sergai berkomitmen meningkatkan pelayanan kesehatan. Dengan fasilitas lengkap dan tenaga medis profesional, siap melayani masyarakat.