
Khofifah Yakin RSI Ahmad Yani Surabaya Bakal Makin Modern dan Terpercaya
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa optimistis RSI A Yani Surabaya bisa makin modern dan terpercaya bagi masyarakat.
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa optimistis RSI A Yani Surabaya bisa makin modern dan terpercaya bagi masyarakat.
Wagub Jatim Emil Dardak memberikan sambutannya dalam agenda Groundbreaking Grha 2 RSI Surabaya. Menurur dia, pembangunan ini adalah bentuk motivasi.
Ketua YARSIS Prof Mohammad Nuh berterima kasih atas kontribusi Chairul Tanjung. Sebab hal ini membuat pembangunan Grha 2 RSI A Yani Surabaya terus berjalan.
Ketua YARSIS Mohammad Nuh memberikan sambutan dalam Groundbreaking RSI Surabaya. Dia menyampaikan rencana pembukaan pendidikan dokter spesialis UNUSA.
Wakil Presiden RI, KH Ma'ruf Amin menghadiri acara Groundbreaking Grha 2 RSI Surabaya. Ma'ruf menyampaikan peran NU dalam melayani kesehatan masyarakat.
Dirut RSI Surabaya Ahmad Yani dr Samsul Arifin, MARS meninggal karena COVID-19. Dr Samsul dilaporkan meninggal hari ini pukul 06.45 WIB.
Tenaga kesehatan (nakes) RSI Surabaya di Jalan Ahmad Yani meninggal terpapar COVID-19. Tak hanya itu, 7 nakes lainnya juga menjalani isolasi karena positif.
Rumah Sakit Islam Surabaya (RSIS) di Jalan Ahmad Yani, sedang berduka. Salah seorang tenaga kesehatannya meninggal karena terpapar COVID-19.