detikNewsSelasa, 08 Feb 2022 15:58 WIB
Lonjakan Kasus COVID-19, Wisma Atlet Tambah Tower 8-9 di Pademangan
Kasus aktif COVID-19 melonjak. RSDC Wisma Atlet menambah dua tower lagi untuk pasien isolasi di Pademangan.
detikNewsSelasa, 08 Feb 2022 15:58 WIB
Kasus aktif COVID-19 melonjak. RSDC Wisma Atlet menambah dua tower lagi untuk pasien isolasi di Pademangan.
detikNewsJumat, 12 Nov 2021 12:27 WIB
Polisi mengamankan dua pelaku yang memalak TKW yang hendak menjalani karantina di Wisma Atlet. Keduanya tengah diperiksa di Polsek Pademangan.
detikNewsKamis, 04 Nov 2021 20:50 WIB
Polda Metro Jaya mengatakan Rachel sempat karantina di RSDC Pademangan tapi tak sampai selesai. Keterangan itu bertolak belakang dengan pernyataan Rachel.
detikNewsSabtu, 16 Okt 2021 16:47 WIB
Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar menyesalkan sikap Rachel Venya kabur dari kewajiban menjalani karantina sepulang dari Amerika Serikat (AS).
detikNewsSabtu, 16 Okt 2021 14:01 WIB
Anggota Komisi III DPR RI, Habiburokhman, mengkritik lambannya proses hukum terhadap Rachel Vennya yang kabur saat menjalani karantina di RSDC Pademangan.
detikNewsJumat, 15 Okt 2021 12:31 WIB
Kodam Jaya menggelar apel khusus di RSDC Wisma Atlet Pademangan, Jakarta Utara, buntut dari kasus kaburnya selebgram Rachel Vennya saat karantina.
detikNewsJumat, 15 Okt 2021 07:00 WIB
Keterlibatan oknum TNI berinisial FS dalam kasus kaburnya selebgram Rachel Vennya dari karantina disikapi serius oleh Pangdam Jaya Mayjen TNI Mulyo Aji.
detikNewsKamis, 14 Okt 2021 18:25 WIB
Rachel Vennya kabur dari karantina kesehatan dibantu oknum TNI inisial FS pengamanan bandara. Siapa yang membantu FS hingga Rachel dapat tempat di RSDC?
detikNewsKamis, 14 Okt 2021 16:14 WIB
Oknum TNI berinisial FS, yang diduga membantu Rachel Vennya kabur dari karantina di RSDC Pademangan, masih diperiksa secara internal oleh TNI.
detikNewsRabu, 13 Okt 2021 20:40 WIB
Selebgram Rachel Vennya kabur dari karantina kesehatan. Rachel Vennya terancam pidana 1 tahun penjara, sebagaimana diatur dalam UU tentang Kekarantinaan.