detikInetRabu, 04 Sep 2019 12:42 WIB Mengenang Motorola Rokr E1, si 'Pendahulu' iPhone Pada tanggal 7 September 2005, nyaris genap 14 tahun silam, Motorola Rokr E1 dirilis. Fitur utamanya membuat ponsel ini bagai jadi pendahulu tak resmi iPhone.