detikInetRabu, 27 Sep 2023 13:58 WIB Robot India Chandrayaan 3 yang Kini Masih Putus Kontak India diambang kekhawatiran atas nasib robot Chandrayaan 3 yang kini berada di Bulan. Pasalnya robot tersebut masih 'mode tidur' dan putus kontak.