detikFinanceKamis, 08 Mar 2018 15:42 WIB
Penerimaan Pajak RI Capai Rp 156,8 T per Awal Maret
Ditjen Pajak berhasil mengumpulkan penerimaan sebesar Rp 156,8 triliun atau 11,32% dari target Rp 1.424,7 triliun per 7 Maret 2018.












































