detikFinanceRabu, 03 Jan 2024 12:42 WIB
Sederet Jabatan Rizal Ramli yang Dijuluki 'Rajawali Ngepret'
Kabar duka tengah menyelimuti Tanah Air. Tokoh ekonomi senior sekaligus politisi Rizal Ramli meninggal dunia.
detikFinanceRabu, 03 Jan 2024 12:42 WIB
Kabar duka tengah menyelimuti Tanah Air. Tokoh ekonomi senior sekaligus politisi Rizal Ramli meninggal dunia.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 12:37 WIB
Sudirman Said mengenang sosok Rizal Ramli sebagai pejuang yang tak kenal henti untuk menyuarakan kebenaran.
detikHealthRabu, 03 Jan 2024 12:31 WIB
Rizal Ramli meninggal dunia di RSCM setelah kurang lebih menjalani perawatan selama 2 bulan akibat kanker pankreas stadium 4.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 12:30 WIB
Jenazah eks Menko Maritim RI Rizal Ramli disemayamkan di rumah duka Jalan Bangka IX, Jakarta Selatan. Saat ini pelayat terus berdatangan ke rumah duka tersebut.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 12:02 WIB
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan melayat ke rumah duka Rizal Ramli di Jalan Bangka IX, Jaksel. Zulhas membacakan doa hingga salatkan jenazah Rizal Ramli.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 11:55 WIB
Sesampainya di lokasi Zulhas menemui keluarga dan kerabat almarhum untuk menyampaikan duka cita. Selain itu, ia juga sempat melakukan salat jenazah.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 11:36 WIB
Pejabat publik satu per satu mulai berdatangan ke rumah duka Rizal Ramli di Jalan Bangka IX. Terlihat kehadiran Sandiaga Uno, Sudirman Said, hingga JK.
detikNewsRabu, 03 Jan 2024 11:16 WIB
Karangan bunga dari berbagai tokoh berjejer di depan rumah duka Rizal Ramli, Rabu (3/1/2024). Salah satu karangan bunga dikirim oleh Presiden Joko Widodo.
detikHealthRabu, 03 Jan 2024 11:00 WIB
Mantan Menko Maritim Rizal Ramli sempat menjalani pengobatan kanker pankreas stadium 4 sebelum tutup usia. Penyakit apa itu sebenarnya? Ini fakta seputarnya.
detikSumutRabu, 03 Jan 2024 10:51 WIB
Anies menyampaikan belasungkawa atas wafatnya Rizal Ramli. Dia mengenang eks Menkomaritim itu sebagai seorang pejuang yang tak kenal kompromi.