
Pilu Bocah 7 Tahun Tewas dalam Ritual Pengorbanan di India
Seorang bocah laki-laki berusia 7 tahun tewas dalam sebuah ritual pengorbanan yang digelar di India, yang bertujuan membawa keberuntungan bagi sekolah setempat.
Seorang bocah laki-laki berusia 7 tahun tewas dalam sebuah ritual pengorbanan yang digelar di India, yang bertujuan membawa keberuntungan bagi sekolah setempat.
Festival Durga Puja, salah satu festival tahunan umat Hindu untuk memuja Dewi Durga. Dalam festival ini, wanita Hindu diberi polesan warna merah di wajahnya.