detikFoodMinggu, 14 Mei 2023 11:30 WIB Foodies Merapat! Resto Jepang Terkenal di Dunia Ini Akan Buka di Jakarta Berbeda dengan restoran Jepang lain, restoran terbaru ini sebentar lagi buka di hotel mewah Jakarta. Kehadirannya menjadi jadi satu-satunya di Asia Tenggara.