detikFoodMinggu, 24 Okt 2021 10:30 WIB Resep Pembaca: Resep Cake Pisang Lembut yang Legit Empuk Teksturnya Pisang masak selain dibuat pisang goreng bisa juga dibuat cake. Dengan paduan santan, cake jadi lembut harum teksturnya. Semakin enak setelah disimpan semalam.