
Ketua Bawaslu Akui Ada Perubahan Jadwal RDP Bersama Komisi II DPR
Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, mengatakan ada perubahan jadwal rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi II DPR RI yang sedianya digelar besok, Kamis (14/3).
Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, mengatakan ada perubahan jadwal rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi II DPR RI yang sedianya digelar besok, Kamis (14/3).
KPU melanjutkan rekapitulasi nasional Pilpres 2024 pada Senin (11/3).
KPU Sumatera Selatan mengungkap Sirekap sempat tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Akibatnya, sering terjadinya kesalahan hitung.
KPU melanjutkan rekapitulasi nasional Pilpres 2024 pada Senin (11/3) dari Provinsi Sumatera Selatan.
KPU kembali menggelar rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat nasional. Dalam hasil rekapitulasi nasional, Prabowo-Gibran unggul di Sumsel.
Berikut 10 besar peraih suara terbanyak DPR RI se-Jawa Tengah berdasarkan Hasil Rekapitulasi KPU Jawa Tengah pada Pemilu 2024.
KPU menyampaikan hasil rekapitulasi penghitungan suara tingkat nasional dalam negeri. Pasangan Prabowo-Gibran unggul di Provinsi Gorontalo.
KPU Langkat telah selesai merekapitulasi suara hasil Pemilu 2024 untuk DPRD Langkat. Berikut daftar 50 caleg DPRD Langkat sesuai hasil rekapitulasi KPU Langkat.
KPU buka suara terkait beredarnya surat PPK Tapos yang menyatakan tidak sanggup melanjutkan penghitungan suara lantaran adanya intimidasi.
Tak hanya saksi paslon 03 Ganjar Pranowo-Mahfud MD yang menolak penandatanganan formulir Pleno Rekapitulasi Suara KPU Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).