SepakbolaRabu, 17 Nov 2021 21:30 WIB Xabi Alonso Tak Mau Buru-buru Latih Tim Besar Xabi Alonso dianggap punya kapasitas melatih klub besar. Namun, pria asal Spanyol itu tak mau buru-buru karena masih menimba ilmu dulu.