detikJatimSenin, 11 Apr 2022 13:33 WIB Razia Lapas Blitar, Petugas Temukan Silet Hingga Gunting Kuku Petugas Lapas Kelas 2B Blitar melakukan menggeledah beberapa kamar tahanan. Hasilnya, mereka menemukan silet cukur dan gunting kuku yang disimpan napi.