detikNewsKamis, 15 Jul 2021 19:04 WIB Bikin Resah Warga, Anak Punk di Tanjungbalai Dirazia-Dicukur Botak Belasan anak punk terjaring razia di Tanjungbalai. Beberapa anak punk yang diamankan langsung disanksi berupa cukur rambut hingga botak.