
Heboh Rawon Berkuah Kuning ala Warteg, Begini Asal Usulnya
Berawal dari kebingungan pengguna Twitter tentang rawon di warteg yang kuahnya kuning bukan hitam, topik seputar rawon ini jadi perbincangan netizen.
Berawal dari kebingungan pengguna Twitter tentang rawon di warteg yang kuahnya kuning bukan hitam, topik seputar rawon ini jadi perbincangan netizen.
Rawon identik dengan kuah hitam, namun rawon warteg justru berkuah kuning mirip gulai. Hal ini jadi kontroversi netizen warga Twitter.