
Mahasiswa Pelempar Telur ke Raja Charles dan Camilla Dibebaskan
Mahasiswa Inggris yang ditangkap karena diduga melempar telur ke Raja Charles III dan Permaisuri Camilla dibebaskan pihak kepolisian.
Mahasiswa Inggris yang ditangkap karena diduga melempar telur ke Raja Charles III dan Permaisuri Camilla dibebaskan pihak kepolisian.
Raja Charles dilempar telur oleh seseorang pada Rabu (9/11) saat mengunjungi York, Inggris Raya bersama istrinya Camilla.