
RI-Belanda Kerja Sama Pengendalian Penyakit Menular hingga Perdamaian
Kerja sama pengendalian penyakit menular dilakukan antara RSPI Sulianti Saroso dengan Pusat Medis Universitas Erasmus.
Kerja sama pengendalian penyakit menular dilakukan antara RSPI Sulianti Saroso dengan Pusat Medis Universitas Erasmus.
Kunjungan Raja Belanda Willem Alexander ke Indonesia menghasilkan sejumlah kesepakatan bisnis. Nilainya mencapai US$ 1 miliar atau sekitar Rp 14,3 triliun.
Raja Belanda Willem Alexander mengunjungi Ereveld Menteng Pulo, Jakarta. Kompleks pemakaman itu berisi 4.300 tentara Belanda.
Raja Belanda Willem Alexander dan Ratu Máxima berkunjung ke RI. Kunjungan kali ini ada nuansa yang berbeda karena ada pengembalian keris Pangeran Diponegoro.
Raja Belanda Willem Alexander dan Ratu Maxima berkunjung ke Indonesia. Kunjungan ini diikuti 110 perusahaan.
Raja Belanda menyerahkan Keris Pangeran Diponegoro ke Jokowi pada 3 Maret 2020 melalui Dubes Indonesia di Belanda. Kini keris itu dipamerkan di Istana Bogor.
Raja Belanda Willem-Alexander dan Ratu Maxima tiba di Indonesia. Selain melakukan kunjungan kenegaraan, mereka juga akan mengunjungi tempat wisata.
Keris milik pahlawan nasional Pangeran Diponegoro telah dikembalikan ke Indonesia dari Belanda. Keris itu diserahkan kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Virus Corona membuat sapaan berupa jabat tangan menjadi tabu. Hal itu terlihat saat kunjungan RaJa Belanda ke Indonesia.
Kemlu RI menyebut agenda kedatangan Raja Willem-Alexander dan Ratu Maxima tetap sesuai jadwal.