
Bukan Gaun Desainer, Putri Mahkota Swedia Pakai Baju dari H&M ke Acara Gala
Putri Mahkota Victoria dari Swedia dikenal bersahaja dan memilih untuk tampil sederhana. Baru-baru ini dia mengenakan gaun dari H&M.
Putri Mahkota Victoria dari Swedia dikenal bersahaja dan memilih untuk tampil sederhana. Baru-baru ini dia mengenakan gaun dari H&M.
Putri Mahkota Victoria dari Swedia ikut turun tangan dalam membantu gelandangan dan orang-orang yang terlantar di Swedia di tengah pandemi Corona.