detikNewsSelasa, 22 Okt 2019 09:35 WIB
KPK Panggil Plt Dirut PTPN III Terkait Kasus Suap Distribusi Gula
KPK memanggil Plt Direktur Utama PTPN III Holding, Seger Budiharjo, terkait kasus dugaan suap distribusi gula.
detikNewsSelasa, 22 Okt 2019 09:35 WIB
KPK memanggil Plt Direktur Utama PTPN III Holding, Seger Budiharjo, terkait kasus dugaan suap distribusi gula.
detikNewsSelasa, 08 Okt 2019 14:47 WIB
Direktur Pemasaran PTPN III (Persero) I Kadek Kertha Laksana kembali diperiksa KPK, Selasa (8/10/2019). Dia diperiksa terkait kasus suap distribusi gula.
detikNewsSenin, 23 Sep 2019 10:32 WIB
Penyidik KPK memanggil Sekretaris Direktur Pemasaran PTPN III Holding, Adinda Anjarsari, terkait kasus suap distribusi gula. Baca selengkapnya di sini:
detikFinanceSelasa, 10 Sep 2019 11:11 WIB
Menteri BUMN Rini Soemarno menunjuk Seger Budiarjo sebagai pejabat pelaksana tugas (Plt) Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara III (Persero) atau PTPN III.
detikFinanceKamis, 05 Sep 2019 06:38 WIB
KPK melakukan OTT terhadap Direktur Utama PTPN III Dolly Pulungan dan Direktur Pemasaran I Kadek Kertha Laksana pada Selasa, (3/9/2019).
detikNewsRabu, 04 Sep 2019 21:00 WIB
Dirut PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III, Dolly Pulungan, resmi ditahan KPK. Dolly mengaku akan mematuhi aturan hukum di KPK.
detikFinanceRabu, 04 Sep 2019 12:55 WIB
PTPN III akan menggelar rapat menunjuk pelaksana tugas (Plt) untuk mengisi jabatan direksinya yang kena OTT KPK.
detikFinanceRabu, 04 Sep 2019 12:43 WIB
PTPN III menyerahkan sepenuhnya proses hukuk Dirut dan Direktur Pemasaran yang terkena operasi tangkap tangan kepada KPK.
detikFinanceRabu, 04 Sep 2019 12:28 WIB
Corporate Secretary PTPN III Irwan Perangin-Angin menegaskan, meski direksinya ditangkap KPK, operasional perusahaan tak terganggu.
detikFinanceRabu, 04 Sep 2019 12:06 WIB
Deputi Bidang Usaha Industri Agro dan Farmasi Kementerian BUMN Wahyu Kuncoro mengatakan, pihaknya akan bekerja sama dengan KPK dalam menangani kasus ini.