detikJatimJumat, 23 Agu 2024 12:26 WIB Kebakaran Hebat Ludeskan Pabrik Mebel di Mojokerto Kebakaran hebat melanda pabrik mebel PT Wangsa Adiguna di Mojokerto, memicu kepanikan karyawan. Tujuh mobil pemadam dikerahkan untuk memadamkan api.