detikOtoRabu, 17 Apr 2019 15:37 WIB Lexus LM, MPV Termewah Dunia? Lexus memperlihatkan mobil MPV mewah yang terinspirasi dari Toyota Alphard. Bisa saja Lexus MPV ini adalah mobil termewah dunia.