detikJatimSabtu, 22 Okt 2022 14:06 WIB Diduga Mabuk, Pemotor Asal Madura Tewas Tabrak Pembatas Jalan Dekat Suramadu Seorang pengendara motor asal Madura tewas menabrak pembatas jalan di dekat Jembatan Suramadu. Ia diduga mengendarai kendaraannya dalam kondisi mabuk.