detikNewsRabu, 12 Feb 2025 11:54 WIB Kronologi Pria Bekasi Diserang 10 Orang dalam Rumah Bermodus Ketuk Pintu Seorang pria diserbu 10 orang tak dikenal di dalam rumahnya di Cibitung, Kabupaten Bekasi. Pelaku mengetuk-ngetuk pintu lalu membacok korban.