SepakbolaJumat, 25 Nov 2022 14:40 WIB Prediksi Inggris Vs AS: Rooney Sebut Tiga Singa Bisa Diterkam Wayne Rooney memberi prediksi pertandingan Inggris vs Amerika Serikat di Piala Dunia 2022 Tiga Singa disebut bisa saja diterkam jika meremehkan lawannya.