detikInetSenin, 10 Mar 2025 08:15 WIB Ramalan Suram Stephen Hawking Mengenai Kiamat Dunia Stephen Hawking tidak hanya mengguncang dunia fisika dengan penemuannya. Ia memprediksi masa depan Bumi yang suram dan kelangsungan hidup umat manusia.