
Perkiraan Harga Toyota Raize Usai Tak Dapat Diskon PPnBM: Naik Sampai Rp 30 Juta
Berakhirnya program diskon PPnBM, tanpa ada kebijakan baru maka per Januari 2021 harga mobil bakal naik. Berapa harga Toyota Raize kalau tak dapat diskon?
Berakhirnya program diskon PPnBM, tanpa ada kebijakan baru maka per Januari 2021 harga mobil bakal naik. Berapa harga Toyota Raize kalau tak dapat diskon?
Berdasarkan peraturan yang ada sampai saat ini, diskon PPnBM 100% akan berakhir pada 31 Desember. Ini perkiraan harga Raize jika tak dapat diskon PPnBM.