
Aturan PPKM Jawa-Bali Level 1 Lengkap, WFO hingga Nge-mal
Aturan PPKM Jawa-Bali level 1 kembali diperbarui oleh pemerintah, baik itu aturan WFO, PTM, hingga pusat perbelanjaan. Cek informasi PPKM lengkapnya di sini.
Aturan PPKM Jawa-Bali level 1 kembali diperbarui oleh pemerintah, baik itu aturan WFO, PTM, hingga pusat perbelanjaan. Cek informasi PPKM lengkapnya di sini.
Inmendagri No 16 Tahun 2022 diteken Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian kemarin. Ini isi lengkap terkait PPKM Jawa Bali terbaru.