detikTravelSenin, 23 Sep 2024 05:01 WIB Kabin Pesawat Mencekam Hingga Gagal Terbang karena Vape dan Power Bank Meledak Penerbangan easyJet dari Yunani ke Inggris dibatalkan setelah vape dan power bank meledak. Semua penumpang selamat, meski satu mengalami luka saat evakuasi.