detikSumutJumat, 25 Okt 2024 09:40 WIB Rumah Polisi di Aceh Timur Diberondong Tembakan Rumah pribadi anggota polisi di Aceh Timur, Aceh ditembak orang tidak dikenal. Terdapat tiga lubang bekas tembakan di dinding rumah.