
Aksi di Mapolres Tasikmalaya, Massa Minta Habib Rizieq Dibebaskan
Massa pendukung Habib Rizieq Shihab di Tasikmalaya turun ke jalan dan menggeruduk Mapolres Tasikmalaya.
Massa pendukung Habib Rizieq Shihab di Tasikmalaya turun ke jalan dan menggeruduk Mapolres Tasikmalaya.
Polisi memeriksa sejumlah pria yang diduga mencabuli siswi SMP di Tasikmalaya, Jawa Barat.
Turnamen bola voli di Desa Cibongas, Kecamatan Pancatengah, Tasikmalaya, Jawa Barat dibubarkan Polisi karena dinilai melanggar protokol kesehatan.
Polres Tasikmalaya mengamankan lima orang warga pelaku pungutan liar terhadap truk yang melintasi jembatan Bailey Cipatujah, Tasikmalaya.
"Kita panggil panitia agar tidak mengulangi kegiatan serupa," ucap AKBP Hendria Lesmana, Kapolres Tasikmalaya.
Seorang kakek di Tasikmalaya tega mencabuli anak perempuan di bawah umur. Kakek bejat bernama Hadis (63) kini telah diamankan pihak kepolisian.
Sejumlah peristiwa menyedot perhatian pembaca detikcom. Mulai dari mobil terobos masuk Mapolresta Tasikmalaya hingga hingga Bendungan Katulampa siaga 1.
"Alhamdulillah sudah ketemu tadi malam sekarang sudah di Polres kang. Nunggu arahan Pak Kapolres," ucap Kasat Reskrim Polres Tasikmalaya AKP Hario Prasetyo Seno
Monayuta Tiara Meisani (18),warga Tasikamalya diduga minggat dari rumahnya. Ia belum kembali ke rumah sejak Kamis (3/9).
Polres Tasikmalaya menyiagakan 445 personel dari polres dan polsek untuk mengamankan proses pendaftaran di KPU pada Jumat (4/9/2020).