detikNewsSenin, 16 Jan 2023 14:06 WIB Polisi Kerahkan Ribuan Personel Jaga Sidang Tragedi Kanjuruhan Polrestabes Surabaya mengerahkan 1.600 personel untuk mengamankan sidang tragedi Kanjuruhan, Malang. Sidang digelar di PN Surabaya.