detikNewsRabu, 16 Des 2020 17:03 WIB Emak-emak yang Sebut Polisi Dajal Dibekuk, Terbata-bata Ngaku Salah Ratu Wiraksini (53) ditangkap polisi di rumahnya, Kecamatan Cibungbulang, Bogor, karena menyebut polisi yang menangkap Habib Rizieq Shihab 'dajal'.