SepakbolaRabu, 20 Jun 2018 01:45 WIB
'Seluruh Afrika Mendukung Senegal'
Senegal memetik hasil bagus di pertandingan pertamanya di Piala Dunia 2018. Usai menaklukkan Polandia, The Lions of Teranga mendapat dukungan seluruh Afrika.










































