detikFinanceSelasa, 04 Agu 2020 17:05 WIB Pizza Express Tutup Puluhan Toko dan PHK 1.100 Pekerja Keputusan itu dilakukan sebagai bagian dari rencana retrukturisasi besar-besar yang diakibatkan pandemi virus Corona.