
Maruarar Sirait Ungkap Sponsor Piala Presiden Bertambah Jadi Rp 68 Miliar
Ketua Steering Committee Piala Presiden 2024 Maruarar Sirait menyebut jumlah uang yang terkumpul dari sponsor Piala Presiden 2024 bertambah jadi Rp 68 miliar.
Ketua Steering Committee Piala Presiden 2024 Maruarar Sirait menyebut jumlah uang yang terkumpul dari sponsor Piala Presiden 2024 bertambah jadi Rp 68 miliar.
Penyisihan grup Piala Presiden 2024 belum selesai. Namun Persija sudah lolos ke semifinal menyusul Arema FC, Borneo FC dan Persis Solo yang dipastikan lolos.
Arema FC mencukur Madura United dengan skor 5-0 dalam laga ketiga Grup B Piala Presiden 2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat (26/7/2024).
Madura United vs Arema FC tuntas. Laga ketiga Grup B Piala Presiden 2024 itu dimenangkan Singo Edan 5-0.
Dari jadwal Piala Presiden 2024, dua laga akan dimainkan pada hari Jumat (26/7) ini. Ada Madura United vs Arema FC dan Bali United vs Persija Jakarta.
Babak penyisihan Grup A Piala Presiden 2024 telah selesai. Borneo FC dan Persis Solo melaju ke babak semifinal sedangkan PSM Makassar dan Persib Bandung kandas.
PSM Makassar gagal lolos ke babak semifinal Piala Presiden 2024 setelah bermain imbang 1-1 melawan Borneo FC Samarinda. Berikut statistik pertandingannya.
Persib Bandung harus menerima kenyataan tersingkir dari Piala Presiden 2024. Hasil tersebut didapat setelah Persib takluk 0-1 dari Persis Solo.
Persis Solo secara mengejutkan mampu mengalahkan Persib Bandung dan lolos ke semifinal Piala Presiden 2024.
Persis Solo lolos ke semifinal Piala Presiden 2024, usai menang dramatis atas Persib Bandung. Gol Ramadhan Sananta, menjadi satu-satunya gol yang tercipta.