detikSportSelasa, 27 Mei 2025 22:30 WIB Indonesia Ikut Piala Dunia Bridge 2025, Targetkan Medali Indonesia Akan Tampil di Piala Dunia Bridge 2025. Ketua Umum PB GABSI Syarif Bastaman mematok target medali di ajang tersebut.