detikFinanceSelasa, 28 Sep 2021 08:09 WIB Rugi Triliunan hingga Gulung Tikar, Peternak Banting Setir Jadi Kuli-Petani Ribuan peternak ayam mandiri dikabarkan terpaksa gulung tikar imbas dari harga pakan yang naik. Alhasil, mereka terpaksa banting setir menggeluti usaha lain.