detikNewsSabtu, 16 Des 2023 22:30 WIB
6 Fakta Pria Bunuh Maling Kambing di Serang Disetop Perkaranya
Muhyani, peternak di Serang jadi tersangka karena menusuk pencuri kambing hingga tewas sebagai upaya membela diri. Kini, kasus Muhyani dihentikan kejaksaan.










































