
Tanam Buah dan Sayur, Petani Ini Sukses Raup Cuan Berlimpah
Profesi petani buah dan sayur kerap dipandang sebelah mata, padahal bisa punya peluang sukses besar sekaligus menghasilkan cuan. Deretan kisah ini contohnya.
Profesi petani buah dan sayur kerap dipandang sebelah mata, padahal bisa punya peluang sukses besar sekaligus menghasilkan cuan. Deretan kisah ini contohnya.
Musim hujan turun lebih awal karena cuaca ekstrem membuat para petani blewah, semangka dan timun suri di Jombang, menjerit. Mereka pun gagal panen.
Berawal dari hobi merawat tanaman, hasil panen wanita Indonesia ini telah dijual ke berbagai toko dan supermarket di Massachusetts. Intip kisah suksesnya.
Pasutri di Kediri mengajak dan membantu petani buah agar hasil panen bisa dijual hingga luar negeri. Itu dilakukan dengan sistem frozen food.
Lahan pertanian semakin lama semakin berkurang. Begitu juga profesi petani yang semakin lama semakin ditinggalkan seperti di Silicon Valley, California ini.
Dengan satu kaki, anggota TNI bernama Mugiyanto ini tetap semangat menjadi petani. Ia jadi petani yang sukses hasilkan puluhan ton kelengkeng setiap tahun.
Kelompok tani Banjir Kanal Barat (BKB) panen timun suri di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta. Timun suri merupakan bahan makanan yang paling dicari selama puasa.
Desa di Lamongan selama ini dikenal sebagai desa produksi buah semangka dan blewah melimpah. Namun, tahun ini petani gagal panen karena diserang kutu.