detikNewsSelasa, 11 Feb 2020 16:43 WIB Keren! Dua Pesepeda Difabel Indonesia Pecahkan Rekor Dua pesepeda berkebutuhan khusus meraih penghargaan dari LEPRID. Penghargaan diberikan usai keduanya bersepeda dari Banyuwangi menuju Kilometer Nol Sabang, Aceh