SepakbolaJumat, 13 Mei 2022 06:15 WIB Sederhana, Harry Maguire Nikahi Fern Hawkins di KUA Bek Manchester United, Harry Maguire, dan Fern Hawkins, menaikkan hubungannya ke jenjang berikutnya. Keduanya resmi menikah, dengan acara yang sedehana.