detikNewsRabu, 15 Sep 2021 12:00 WIB Kronologi Hilangnya Pesawat Kargo Rimbun Air di Intan Jaya Papua Pesawat Rimbun Air PK-OTW hilang kontak di Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua. Pesawat tersebut membawa 3 kru.