detikTravelSelasa, 18 Feb 2020 06:50 WIB Potret Sensasi Naik Pesawat dengan Gravitasi Nol Traveler yang mau merasakan sensasi terbang di luar angkasa, coba naik pesawat ini. Dengan gravitasi nol, penumpang akan melayang di dalam kabin.