
6 Fakta KKB Tembak Pesawat di Bandara Boega: Kronologi hingga Pelaku
KKB menembak pesawat Asian One yang hendak mendarat di Bandara Boega, Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Lalu, apa motif insiden tersebut? Siapa pelakunya?
KKB menembak pesawat Asian One yang hendak mendarat di Bandara Boega, Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Lalu, apa motif insiden tersebut? Siapa pelakunya?
Pesawat Carvana milik Asian One dengan kode penerbangan PK-LTF ditembaki KKB saat hendak mendarat di Bandara Beoga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah.