
Cerita Wanita Kena Stroke di Usia 23 Tahun, Ternyata Dipicu Penyakit Ini
Seorang wanita bernama Emma Rand mengalami stroke di usia yang masih muda, yakni 23 tahun. Hal pertama yang dialaminya adalah tekanan darah yang selalu tinggi.
Seorang wanita bernama Emma Rand mengalami stroke di usia yang masih muda, yakni 23 tahun. Hal pertama yang dialaminya adalah tekanan darah yang selalu tinggi.
Ada berbagai perubahan pada otak seiring bertambahnya usia seseorang. Perubahan itu meliputi perubahan dalam daya ingat, kemampuan mengerjakan banyak tugas.