detikNewsMinggu, 20 Jun 2021 18:50 WIB PDIP Tegas Menolak Wacana Masa Jabatan Presiden 3 Periode PDIP dengan tegas menolak wacana presiden 3 periode. PDIP pun menekankan bahwa konstitusi tidak bisa dipermainkan hanya untuk kepentingan sekelompok orang.