
Klaim Diganti Tanpa Pemberitahuan, Eks Ketua Perindo Dompu Mundur
Proses pergantian Ketua DPD Partai Perindo Dompu menyisakan persoalan. Kini Ihsan mengeklaim keputusan pergantian tersebut tanpa sepengetahuan dirinya
Proses pergantian Ketua DPD Partai Perindo Dompu menyisakan persoalan. Kini Ihsan mengeklaim keputusan pergantian tersebut tanpa sepengetahuan dirinya
Mantan Ketua Harian Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) Nusa Tenggara Barat (NTB) Sutarto resmi memimpin DPD Partai Perindo Dompu