
Fakta-fakta 3 DOB Baru di Papua Bikin Indonesia Kini Punya 37 Provinsi
Mendagri Tito Karnavian meresmikan 3 daerah otonomi baru (DOB) di Papua. Dengan begitu, Indonesia kini mempunyai 37 provinsi.
Mendagri Tito Karnavian meresmikan 3 daerah otonomi baru (DOB) di Papua. Dengan begitu, Indonesia kini mempunyai 37 provinsi.
Tiga provinsi daerah otonomi baru (DOB) Papua diresmikan. Tiga provinsi yang diresmikan, yakni Provinsi Papua Selatan, Papua Tengah dan Papua Pegunungan.