detikNewsJumat, 01 Jul 2022 22:18 WIB
Detik-detik Satpam SMA di Bogor Gagalkan Perampokan hingga Dibacok Pelaku
Perampok bergolok menyatroni SMA di Sukamakmur, Bogor. Namun aksi itu digagalkan seorang satpam yang kemudian dibacok oleh para pelaku.












































